SoalInduksi Matematika, Buktikan : n4 – 4n2 habis dibagi 3, untuk semua bilangan bulat lebih >=2. Langkah Basis Induksi, Untuk n=2 , maka n4 – 4n2 = 24 – 4.22 =16 – 16 = 0 hasilnya =0, angka 0 dibagi 3 adalah 0 Langkah Induksi, untuk n +1, maka
MatematikaALJABAR Kelas 11 SMAInduksi MatematikaPrinsip Induksi MatematikaDiketahui Sn adalah sifat "4^n-1 habis dibagi 3". Andaikan Sn benar untuk n=k, maka 4^k-1 habis dibagi 3. Untuk n=k+1, maka ....Prinsip Induksi MatematikaInduksi MatematikaALJABARMatematikaRekomendasi video solusi lainnya0218Buktikan 2+4+6+...+2n=nn+1, untuk setiap n bilangan n=1 4 2n+3=. . . .02081+2+4+8+. 2^n-1= 2^n -1 untuk setiap bilangan asli n0337Dengan induksi matematika, buktikan Pn = 1^2 +2^2 +3^2...Teks videoUntuk menyelesaikan soal ini kita tahu bahwa SN yang kita miliki adalah 4 pangkat n dikurangi 1 itu akan habis dibagi 3. Selanjutnya kita juga tahu bahwa Andaikan SN benar untuk n = k maka 4 pangkat x dikurangi 1 itu akan habis dibagi 3 yang saling memberi tahu seperti itu maka untuk Nilai N sama dengan Kak seperti apa tadi kita sudah tahu nilai SN itu sebenarnya rumusnya adalah 4 pangkat n dikurangi 1 Karena sekarang n = x + 1 maka kita tulis Jika n = x + 1 maka kita akan mendapatkan nilai kita ganti dengan K + 1 sehingga kita dapat 4 PlusDikurangi 1 nilai ini boleh kita tulis tidak tahu juga ada sifat eksponensial yang bentuknya seperti ini. Jika kita punya a pangkat b c itu nilainya sama saja dengan a pangkat b dikali a pangkat C sehingga untuk menyelesaikan bentuk 4 ^ k + 1 kita boleh tulis 4 pangkat Kak dikali dengan 4 pangkat 1 dikurangi 1 sehingga bentuk ini sama saja jika kita tulis 4 dikali 4 pangkat x dikurangi 1 sehingga jika kita lihat pada pilihan ganda kita akan mendapatkan jawaban yang tepat adalah B sampai jumpa di video pembahasan yang selanjutnyaUn = ½(4n – 2 + n 2 – 3n + 2) U n = ½(n 2 + n) U n = 1/2n(n + 1) U 2019 = ½(2019)(2020) U 2019 = 2.039.190. Jadi banyaknya bulatan lonjong sampai pola ke -2019 adalah 2.039.190. Buktikan bahwa n( n 2 + 2 ) habis dibagi 3 untuk setiap bilangan bulat positif n ! Jawab : Misalkan P(n) ≡ n( n 2 + 2 ) Untuk n = 1, maka P(1) ≡ 1.( 1 2
Verified answer Misal, n adalah anggota himpunan bilangan bulat 4^n - 1 habis diabgi 3- Akan dibuktikan P1 - 1 = 4 - 1 = 3Karena 3 habis dibagi 3, maka P1 benarHipotesis induksiAsumsikan Pk bernilai benar. Artinya, 4^k - 1 habis dibagi Akan dibuktikan Pk + 1 + 1 - 1 = 4^ - 1= - 1= 3 + 14^k - 1= + 4^k - 1= 34^k + 4^k - 134^k habis dibagi 3. Sebab, memuat perkalian yang melibatkan berdasarkan hipotesis induksi, 4^k - 1 juga habis dibagi 34^k habis dibagi 3 dan 4^k - 1 juga habis dibagi 3, maka 34^k + 4^k - 1 juga habis dibagi terbukti bahwa 4^n - 1 habis dibagi 3.
Jawabn Terbukti bahwa 3^4n -1 habis dibagi 80 untuk setiap n bilangan soalBuktikan bahwa 3^4n - 1 habis dibagi 80 untuk setiap n bilangan pembuktian dengan induksi matematikaBuktikan benar untuk n = 1Asumsikan benar untuk n = k buktikan benar untuk n = k +1 Untuk n = 23^ - 1 = 3^4 - 1 = 81 - 1 = 80-> 80 habis dibagi 80Maka terbukti benar untuk n = 1Asumsikan benar untuk n = k maka3^4k -1 = 80m untuk suatu mAkan dibuktikan benar untuk n = k +13^4k+1 - 1= 3^4k+4 - 1= 3^4k.3^4 - 1= 3^4 . 3^4k - 1= 81 . 3^4k - 1= 80. 3^4k + 3^4k - 1= 80 . 3^4k + 80m= 803^4k + mMaka 3^4k+1 - 1 adalah kelipatan 80, sehingga terbukti benar untuk n = k + 1Dengan demikian terbukti bahwa 3^4n -1 habis dibagi 80 untuk setiap n bilangan asli.zhY6.